MEI HWA - Yuli, pekerja toko Doraemon, menghias bunga Mei Hwa pesanan di tokonya Jl Gusti Sulung Lelanang Pontianak, Rabu (22/1). Jelang perayaan Tahun Baru Imlek pemesanan bunga Mei Hwa meningkat ...
JawaPos.com - Cuaca mendung siang itu tak menyurutkan semangat Aning untuk terus merakit bunga Mei Hwa di lapak mungilnya. Tangannya yang sudah keriput tampak lincah merakit satu per satu tangkai ...